Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2018

KURANGNYA PERHATIAN MEMBUAT SITUS CAGAR BUDAYA TERBENGKALAI

Gambar
SEMPU- Dalam eksplore tim komunitas pencinta sejarah Blambangan Kingdom X-plorer (BKX)di Desa Jambewangi, Kecamatan Sempu kemarin (8/7), tim ini mengujungi salah satu peninggalan cagar budaya di Dusun Krajan yakni di situs Shiva Lingga. Namun setelah sampai dilokasi situs tim BKX di buat prihatin dengan kurang terawatnya situs ini karena dilokasi sangat dipenuhi oleh tanaman semak belukar yang cukup tinggi. Wahid salah seorang anggota tim BKX mengatakan bahwa seharusnya tempat cagar budaya tidak seperti ini. terlebih situs ini sudah dilindungi undang undang cagar budaya oleh pemerintah pusat. Wahid menambahkan dengan kurang terawatnya situs ini membuat cepat rusaknya batu bata kuno yang dilokasi, terlebih usia situs lebih dari 1000tahun, karena situs ini adalah sebuah candi yang diduga peninggalan dari Maha Rhsi Markandya pada abad ke 7 masehi dalam menyebarkan ajaran Hindu sebelum mencapai pulau bali. Lebih lanjut ditambahkan oleh Wahid, dengan kondisi semacam ini akan men

BKX EKSPLORE LERENG SELATAN RAUNG

Gambar
BANYUWANGI – Komunitas sejarah Blambangan Kingdom X-Plorer ( BKX ), kembali melakukan penelusuran peninggalan Kerajaan Blambangan, Minggu (8/7/2018). Kali ini penelusuran dilakukan di lereng Gunung Raung yang terletak di Desa Jambewangi, Kecamatan Sempu, Banyuwangi. Kader Demokrat Banyuwangi Ini Tularkan Keahlian Membatik Pada Warga Binaan BKX, Bukan tanpa alasan menelusuri jejak peninggalan sejarah di lereng Raung. Konon, di sini ada sisa-sisa dari berbagai peradaban mulai dari megalitikum sampai era kamardikan. Menurut salah satu anggota BKX, Nur Wahid Aziz, lereng Gunung Raung ini dulunya merupakan wilayah peradaban yang luar biasa jejak sejarahnya. Wahid mengatakan lereng selatan Gunung Raung menyimpan pelbagai peninggalan situs sejarah mulai dari megalitik sampai kemerdekaan. “Kawasan ini menyimpan misteri berbagai peninggalan situs sejarah yang luar biasa,” terang Wahid, saat ditemui TIMESIndonesia. Ditambahkan Wahid, dari penelusuran itu pihaknya sempat berhenti da